DPRD Metro Harap PPDB Online Tahun Ini Tidak Terkendala Sistem
Komisi II DPRD Metro meminta penerimaan peserta didik baru (PPDB) sistem online tidak terkendala sistem seperti tahun-tahun sebelumnya.

Laporan Reporter Tribun Lampung Indra Simanjuntak
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, METRO - Komisi II DPRD Metro meminta penerimaan peserta didik baru (PPDB) sistem online tidak terkendala sistem seperti tahun-tahun sebelumnya.
Baca: Hasil Akhir Uruguay vs Perancis Perempat Final Piala Dunia 2018, Skor 0-2
Baca: Randy Pangalila Dikabarkan Lamar Pacar Bulenya, Cicin di Jari Manis Curi Perhatian
"Masalah-masalah yang sering dihadapi saat daftar online, itu terkait sistem. Seperti lambat atau tidak bisa masuk. Begitu juga orangtua siswa yang belum paham itu gimana," ujar Tondi Nasution, Ketua Komisi II, Jumat (6/7).
Ia meminta, permasalahan tersebut tidak lagi terjadi atau bisa diminimalisir. Kalau memang server yang bermasalah, Dinas Pendidikan harusnya sudah melakukan pembenahan sebelum pendaftaran dimulai.
"Itu kalau enggak salah mulai tanggal 7 kan. Kita harap tidak ada lagi yang merasa kesusahan login atau mengakses PPDB online ya. Harusnya sudah lebih dan semakin baik dari tahun-tahun sebelumnya," bebernya.
-
Kronologi PNS Meninggal Akibat DBD di Lampung, Sempat ke Klinik karena Rumah Sakit Penuh
-
Kronologi dan Fakta PNS Meninggal Akibat DBD di Lampung, Sempat ke Klinik karena Rumah Sakit Penuh
-
DPRD Metro Akan Pantau Bantuan Rehabilitasi Sosial Rumah Tidak Layak Huni
-
Hadimulyo Barat Prioritas Penerima Bantuan Rumah Tak Layak Huni
-
DPRD Metro Hearing Cari Solusi Soal Keluhan Layanan BPJS