Jangan Sampai Terlewat, Ini Jadwal Lengkap GP Prancis
Balapan MotoGP memasuki seri keempat, yakni GP Prancis yang akan digelar di sirkuit Le Mans, akhir pekan ini.
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, LE MANS - Balapan MotoGP memasuki seri keempat, yakni GP Prancis yang akan digelar di sirkuit Le Mans, akhir pekan ini.
Di empat seri awal, tiga pembalap tampil terbaik.
Jorge Lorenzo memenangi seri perdana, GP Qatar sebelum gantian Marc Marquez menguasai GP Argentina dan GP AS.
Di GP Spanyol, Valentino Rossi jadi yang terbaik.
Dari empat seri tersebut, Marquez masih berada di puncak klasemen sementara dengan 82 poin. Lorenzo dan Rossi menyusul dengan masing-masing mengoleksi 65 dan 58 poin.
Berikut jadwal lengkap GP Prancis.
Jumat (6/5/2016)
FP1 Moto3 09.00-09.40 (14.00-14.40 WIB)
FP1 MotoGP 09.55-10.40 (14.55-15.40 WIB)
FP1 Moto2 10.55-11.40 (15.55-16.40 WIB)
FP2 Moto3 13.10-13.50 (18.10-18.50 WIB)
FP2 MotoGP 14.05-14.50 (19.05-19.50 WIB)
FP2 Moto2 15.05-15.50 (20.05-20.50 WIB)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/rossi_20160413_094756.jpg)