Jadwal Pertandingan 16 Besar Piala Eropa 2016

Swiss dan Polandia akan menjadi tim pertama yang berhadapan dalam babak 16 Piala Eropa 2016 Prancis pada Sabtu ini

Editor: taryono
UEFA
Logo Piala Eropa 2016 

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, PARIS- Swiss dan Polandia akan menjadi tim pertama yang berhadapan dalam babak 16 Piala Eropa 2016 Prancis pada Sabtu ini, sebelum kemudian Wales melawan Irlandia Utara.

Berikut jadwal pertandingan babak 16 besar Piala Eropa 2016 di Prancis yang diumumkan Jumat, mengutip Gracenote:

Sabtu, 25 Juni (GMT)

Swiss v Polandia (1300)
Wales v Irlandia Utara (1600)
Kroasia v Portugal (1900)

Minggu, 26 Juni (GMT)

Prancis v Irlandia (1300)
Jerman v Slowakia (1600)
Hungaria v Belgia (1900)

Senin, 27 Juni (GMT)

Italia v Spanyol (1600)
Inggris v Islandia (1900).

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved