Pasar di Bukit Kemuning Terbakar

BREAKING NEWS: Pasar Inpres Bukit Kemuning Terbakar

Pasar Inpres Bukit Kemuning, Lampung Utara (Lampura) terbakar, ‎Selasa (28/6/2016) sekitar pukul 19.30 WIB.

Penulis: anung bayuardi | Editor: Ridwan Hardiansyah
Tribun Lampung/Syamsir Alam
Ilustrasi. 

Laporan Reporter Tribun Lampung Anung Bayuardi

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, KOTABUMI - Pasar Inpres Bukit Kemuning, Lampung Utara (Lampura) terbakar, ‎Selasa (28/6/2016) sekitar pukul 19.30 WIB.

Camat Bukit Kemuning, Heri Firdaus membenarkan kebakaran tersebut.

Ia mengaku sedang berada di lokasi kejadian.

"Saya masih ada di kios yang terbakar," kata dia saat dihubungi via telepon, Selasa malam.

Penyebab kebakaran pasar tersebut belum diketahui. Wakil Bupati Lampung Utara, Sri Widodo pun sudah ada di lokasi kejadian.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved