Harimau Lompati Api Atraksi Malam Ini di Sirkus Saburai

Berbagai atraksi satwa ditampilkan pada hiburan sirkus di lapangan Saburai, Jumat (23/12).

Penulis: Dewi Anita | Editor: soni

Laporan Reporter Tribun Lampung Dewi Anita

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG - Berbagai atraksi satwa ditampilkan pada hiburan sirkus di lapangan Saburai, Jumat (23/12).

Pagar dipasang di sekeliling pementasan saat atraksi lima harimau untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Empat harimau berwarna coklat dan satu berwarna putih beratraksi melompat antar meja dan melompati api.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved