Headline News Hari Ini
Eksotisme 4 Gili Cantik di Lombok Timur
Memang, keempat gili itu kalah pamor dengan tiga gili lain di Lombok, yang selalu jadi tujuan wisatawan, yakni Gili Trawangan, Gili Air, dan Gili Meno
Penulis: Teguh Prasetyo | Editor: Ridwan Hardiansyah
Laporan Reporter Tribun Lampung Teguh Prasetyo
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, LOMBOK - Usai menikmati kepingan surga yang terhampar di pulau-pulau, yang berada di Sumbawa selama empat hari, akhirnya perjalanan ditutup dengan menyambangi empat pulau cantik di Pulau Lombok, tepatnya di Lombok Timur yang masih sangat alami.
Keempat pulau tersebut adalah Gili Kondo, Gili Bidara, Gili Petagan, dan Gili Kapal.
Memang, keempat gili itu kalah pamor dengan tiga gili lain di Lombok, yang selalu jadi tujuan wisatawan, yakni Gili Trawangan, Gili Air, dan Gili Meno.
Namun siapa sangka, keempat gili di Lombok Timur itu kini malah jadi tujuan para traveler, yang mencari keindahan alam yang masih alami, serta alam bawah lautnya yang masih terjaga.
Bagaimana keindahan di empat gili tersebut?
Baca selengkapnya di Tribun Lampung cetak edisi Minggu, 19 Maret 2017.
Dapatkan informasi terkini Tribun Lampung di http://goo.gl/gjZysZ.
Jangan ketinggalan dengan yang lainnya, ramai ramai bergabung dengan Facebook Tribun Lampung di https://goo.gl/Jjp7OA dan Twitter di http://goo.gl/xdrQYg.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/koran_20170319_090406.jpg)