Pangkas Pohon Tua di Jalan Singsingamangaraja

Terima kasih atas laporannya dan segera akan ditindaklanjuti pohon yang menganggu aktifitas masyarakat.

Penulis: Bayu Saputra | Editor: Reny Fitriani

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Yth Dinas Pertanian Bandar Lampung, mohon dipangkas pohon tua yang berada di Jalan Sisingamangaraja atau samping Masjid Taqwa Gedong air.

Pasalnya, posisinya membahayakan karena akar pohon tua tersebut sempat tergilas pengerjaan proyek pelebaran jalan di lokasi tersebut.

Sehingga dikhawatirkan nantinya pohon tersebut roboh karena kondisi pohonnya sudah lapuk.

Pengirim : 081368646XXX

Terima kasih atas laporannya dan segera akan ditindaklanjuti pohon yang menganggu aktifitas masyarakat.

Dirinya mengimbau kepada masyarakat apabila ada pohon lainnya yang sudah menua segera melaporkan.

Kabid Pertamanan Dinas Pertanian Bandar Lampung Veni Devialesti

Tags
pohon
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved