Muzzammil Sosialisasikan Empat Pilar di UIN Raden Intan Lampung
Kepada seribuan mahasiswa yang hadir, Politis PKS ini mengatakan mahasiswa harus terus menjaga NKRI.
Penulis: Bayu Saputra | Editor: Reny Fitriani
Tribunlampung/Bayu
Anggota Badan Sosialisasi Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Al Muzzammil Yusuf menjadi narasumber sosialisasi empat pilar, di UIN Raden Intan Lampung, Kamis (7/9/2017).
Laporan Reporter Tribun Lampung Bayu Saputra
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG - Anggota Badan Sosialisasi Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Al Muzzammil Yusuf menjadi narasumber sosialisasi empat pilar, di UIN Raden Intan Lampung, Kamis (7/9/2017).
Kepada seribuan mahasiswa yang hadir, Politis PKS ini mengatakan mahasiswa harus terus menjaga NKRI.
"Harapannya mahasiswa sebagai agen perubahan bisa menjadikan negara Indonesia ini bisa terjaga," katanya.(byu)