Hati-hati, Benjolan Payudara Penanda Kanker Sulit Dideteksi Pada Wanita Gemuk

Hati-hati, Benjolan Payudara Penanda Kanker Sulit Dideteksi Pada Wanita Gemuk

Editor: Reny Fitriani
istock
Kanker payudara 

"Atau, karena tumor mereka tumbuh pada tingkat yang lebih cepat," kata penulis utama dalam penelitian itu, Fredrik Strand.

Padahal, tumor yang lebih besar cenderung membawa prognosis yang lebih buruk.

"Penelitian kami ini menunjukkan, ketika dokter menghadapi pilihan pro dan kontra atas pemeriksaan kanker payudara, maka pada pasien dengan BMI tinggi harus keluar pilihan 'pro'," kata Strand.

"Selain itu, temuan kami menunjukkan, wanita dengan BMI tinggi harus mempertimbangkan interval waktu yang lebih pendek dalam screening rutin,"

Baca juga: Inilah Pentingnya Memahami Asuhan Paliatif, Terutama Bagi yang Memiliki Anak dengan Penyakit Berat

Namun Sophia Lowes, dari Cancer Research UK, mengatakan, penelitian yang dipresentasikan pada pertemuan tahunan Masyarakat Radiologi Amerika Utara itu, tidak memberikan cukup bukti untuk perubahan atas intensitas screening. 

"Sebab, screening payudara pun memiliki risiko, meski pun besar manfaatnya," kata Lowes.

"Proses ini memang menyelamatkan nyawa dengan membantu mendeteksi kanker payudara pada tahap awal,"

"Namun bisa merugikan bagi wanita yang didiagnosis menderita kanker mungkin sebenarnya tidak mengancam hidup mereka," kata dia.

"Sehingga ada baiknya jika waktu pemeriksaan dibuat dalam rentang yang sungguh mendatangkan manfaat bagi yang diperiksa, dan mengalahkan potensi bahaya secara keseluruhan," tegas dia. (Nova.id)

Berita ini sudah tayang di Nova.id dengan judul "Waspada! Kanker Payudara Sulit Dideteksi pada Wanita dengan Berat Badan Berlebih, Loh!"

Sumber: Tabloid Nova
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved