BREAKING NEWS LAMPUNG
Dendi dan Eriawan Serahkan Sapi Kurban
Pada saat ini, kata Dendi, ada warga Bumi Andan Jejama yang menjadi tamu Allah di Tanah Suci.
Penulis: Robertus Didik Budiawan Cahyono | Editor: Daniel Tri Hardanto
Laporan Reporter Tribun Lampung Robertus Didik Budiawan
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, MARGA PUNDUH - Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona dan Wakil Bupati Eriawan menyerahkan sapi kurban. Penyerahan kurban dilaksanakan setelah salat Iduladha 1439 Hijriah, Rabu, 22 Agustus 2018.
Dendi salat di Masjid Nurul Mubin, Desa Maja, Kecamatan Marga Punduh. Sementara Eriawan salat di Masjid An Nur, Dusun Talang Baru, Desa Gedung Gumanti, Kecamatan Tegineneng.
Baca: Parpol di Bandar Lampung Ramai-ramai Tebar Daging Kurban
Baca: Dendi: Kisah Nabi Ibrahim Letakkan Dasar Keteladanan yang Fundamental
Pada saat ini, kata Dendi, ada warga Bumi Andan Jejama yang menjadi tamu Allah di Tanah Suci.
Sebanyak 139 warga Pesawaran sedang menunaikan ibadah haji, meliputi 71 laki-laki dan 68 perempuan, termasuk seorang tim pemandu haji daerah (TPHD). (*)
---> Jangan lupa subscribe Channel YouTube Tribun Lampung News Video
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/kurban-dendi_20180822_151252.jpg)