SMA Perintis 1 Kelas XII IPS 1, 2 dan 3 Menutup Rangkaian Jurnalistik ke Tribun Lampung
SMA Perintis 1 Kelas XII IPS 1, 2 dan 3 Menutup Rangkaian Jurnalistik ke Tribun Lampung
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID,BANDAR LAMPUNG - Sekitar Puluhan Siswa-Siswi Kelas XII IPS 1,2 dan 3 SMA Perintis 1 Bandar Lampung yang beralamat Jl. Cut Nyak Dien No.4 Palapa Tanjung Karang Pusat Bandar Lampung menutup rangkaian kunjung ke Harian Pagi Tribun Lampung dengan suka cita, Kamis 10 Oktober 2019.
SMA Perintis 1 Tersebut di bawah Yayasan Pendidikan Perintis Bandar Lampung bapak Pembina Yayasan Drs. Hi. M. Syarifuddin dan ketua oleh Hj. Rosmaniah Syarifuddin dan Kepala Sekolah SMA Perintis Zainuri, S.Ag.,MM.Pd
Mereka didampingi Eva Gusriany, S.Pd dengan Iis Yulia, S.Pd guru Mata Pelajaran Bahasa Indonesia.
Karina Aprilianti putri salah seorang murid yang mengikuti kegiatan Jurnalistik ini mengatakan lebih mengetahui soal Tribun Lampung karna Tribun bukan hanya sekedar koran melainkan ada media lainnya seperti media online,sosial,dan EO.
Karin berharap dengan kegiatan ini teman-teman sekolah Perintis 1 Bandar Lampung lebih mencintai media cetak yaitu koran, jangan koran baru di cari kalau guru study menyuruh saja tapi,dengan kemauan sendiri kita bisa banyak belajar dari media koran tersebut.

Kunjungan tersebut dalam rangka belajar jurnalistik di harian nomor 1 di Lampung ini.
Tepat pukul 08.36 WIB, rombongan tiba di kantor Tribun Lampung di Jl. ZA Pagar Alam no.83 Gedung Meneng Rajabasa Bandar Lampung disambut Superintendent Digital Yogi Purwanto dan Pengedali Wilayah Jamal.

Mereka kemudian menuju ke ruangan lantai atas kemudian di lanjut ruangan Percetakan untuk mendapat penjelasan seputar dunia jurnalistik dan simulasi cetak.

Mereka antusias saat mendengar proses pencarian berita, pencetakan, hingga koran sampai ke tangan pembaca.
Setelah itu, kegiatan diakhiri dengan sesi foto bersama.
Mereka juga melihat langsung proses produksi berita online Tribunlampung.co.id. (*)
5 Bulan Menghilang, Kontraktor Ditemukan Tinggal Tulang di Dalam Mobilnya |
![]() |
---|
Sebelum Meninggal, Rina Gunawan Curhat Kondisinya ke Teddy Syach: Aku Capek Ayah |
![]() |
---|
Pelaku Bunuh Cewek Bandung karena Tak Mampu Bayar Jasa Rp 700 Ribu |
![]() |
---|
Kalina Oktarani Blak-blakan Akui Hubungan dengan Vicky Prasetyo Cuma Settingan |
![]() |
---|
Artis Cut Keke Ceritakan Kehidupannya 15 Tahun Jadi Istri Kedua: Awalnya Nggak Mudah |
![]() |
---|