Tanya Dokter
Apa Itu Atherosclerosis, Penyebab Atherosclerosis hingga Jenis Obat yang Sembuhkan Atherosclerosis
Atherosclerosis adalah penyempitan dan pengerasan pembuluh darah arteri akibat penumpukan plak pada dinding pembuluh darah.
tribunlampung.co.id/resky mertarega saputri
Apa Itu Atherosclerosis, Penyebab Atherosclerosis hingga Jenis Obat yang Sembuhkan Atherosclerosis.
Kedua gangguan tersebut memiliki sejumlah gejala yang serupa, yaitu:
1. Nyeri dada seperti ditekan atau diremas (angina).
2. Nyeri atau tekanan pada pundak, lengan, rahang, atau punggung.
3. Gangguan irama jantung (aritmia).
4. Sesak napas, berkeringat, dan gelisah.
2. Aterosklerosis pada tungkai.
Aterosklerosis pada area tungkai kaki maupun lengan bisa menyebabkan penyakit arteri perifer.
Gangguan ini ditandai dengan gejala-gejala sebagai berikut:
1. Nyeri, kram, hingga mati rasa pada area lengan maupun tungkai.
2. Nyeri saat berjalan dan mereda setelah beristirahat (klaudikasio intermiten).
Berita Terkait :#Tanya Dokter
Apa Itu Glaukoma? Penyebab, Gejala dan Cara Obati Glaukoma, Simak Penjelasan dr M Yusran |
![]() |
---|
Gejala Tumor Tiroid, Penyebab, dan Cara Obati Tumor Tiroid |
![]() |
---|
Kenali Tanda-tanda Cacing Kremi, Penyebab hingga Cara Mencegah Cacing Kremi |
![]() |
---|
Kenali Tanda-tanda Cantengan, Penyebab, dan Cara Obati Cantengan |
![]() |
---|
Tanda-tanda Hipertermia, Penyebab Suhu Tubuh Naik Drastis dan Cara Obati Hipertermia |
![]() |
---|