Liga Champions
Jadwal Liga Champions, Borussia Moenchengladbach vs Manchester City - Barcelona vs PSG
Jadwal Liga Champions babak 16 besar akan berlangsung pekan depan mulai Rabu 17 Februari 2021. Laga pembuka babak 16 besar liga Champions
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Jadwal Liga Champions babak 16 besar akan berlangsung pekan depan mulai Rabu 17 Februari 2021.
Laga pembuka babak 16 besar liga Champions akan terjadi bentrok Barcelona vs PSG, dan Leipzig vs Liverpool
Untuk Laga Liepzig vs Liverpool yang yang sedianya digelar di Jerman terpaksa dipindah ke Stadion Puskas Arena, Budapest, Hungaria.
Sedangkan laga Borussia Moenchengladbach vs Manchester City juga harus mengalami nasib seperti Liverpool.
• Jadwal Liga Champions Barcelona vs PSG, Skuad Koemen Tampil Tanpa Bek Terbaik Ronald Araujo
• Jadwal Liga Champions dan Prediksi Pertandingan Barcelona vs PSG, Rabu 17 Februari 2021
Manchester City harus menempuh jarak yang lebih jauh melakoni leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Kamis (25/2/2021) dini hari WIB.
Sedianya, leg pertama akan diselenggarakan di Stadion Borussia-Park, kandang Moenchengladbach.
Akan tetapi, kebijakan pemerintah Jerman membuat Manchester City tidak bisa bertamu ke Borussia-Park.
Pemerintah Jerman melarang kedatangan penerbangan dari sejumlah negara, salah satunya adalah Inggris.
Kebijakan tersebut tidak lepas dari situasi pandemi Covid-19 yang tak kunjung mereda.
Rencananya, kebijakan tersebut akan diberlakukan hingga 17 Februari mendatang.
Liga Champions
Jadwal 16 Besar Liga Champions
Borussia Moenchengladbach vs Manchester City
jadwal Barcelona vs PSG
Barcelona vs PSG
RB Leipzig vs Liverpool
Tribunlampung.co.id
Jadwal Liga Champions Juventus vs FC Porto, Bianconeri Berharap Keajiban di Leg Kedua |
![]() |
---|
Hasil Liga Champions: Manchester City Masih Perkasa, Read Madrid Menang Tipis |
![]() |
---|
Lazio vs Bayern Munich, Bavaria 2 Tahun Nyaris Tanpa Kekalahan, Le Aquile Tak Pernah Gagal Cetak Gol |
![]() |
---|
Liga Champions Prediksi dan Head to Head Atletico Madrid vs Chelsea, Siapa Lebih Unggul? |
![]() |
---|
Liga Champions Prediksi dan Head to Head Monchengladbach vs Manchester City, Siapa Lebih Unggul? |
![]() |
---|