Drakor Terbaru
10 Rating Drama Korea Terbaru Februari 2023, Drakor Missing The Other Side 2 Mau Tamat
Perubahan pada rating drama Korea terbaru Februari 2023 khususnya drakor Brain Works, Missing The Other Side 2, dan Trolley.
Rating Trolley sempat menurun di episode 6 dengan mencetak 3,5 persen, lebih kecil dibanding dengan rating episode 5 yang meraih 3,9 persen.
Trolley memulai penanyangan perdana dengan cukup baik dan menjanjikan pada 19 Desember 2022.
Drakor terbaru Trolley bercerita tentang kisah seorang istri politisi sekaligus anggota Majelis Nasional bernama Jong Du yang menyembunyikan masa lalunya.
4. Payback
Drama Korea terbaru Payback ratingnya melonjak naik menyentuh dua digit di episode 7, yakni mencetak rata-rata nasional 11,1 persen.
Rating Payback merosot di angka 7,1 persen di penayangan episode 6.
Di episode 5, rating Payback sedikit menurun dari episode sebelumnya yakni 9,5 persen.
Payback meningkat pesat di episode 4 dengan mencetak rating 9,6 persen.
Setelah sempat merosot, Payback kini melesat naik di episode 3 dengan mencetak rata-rata nasional 8,7 persen.
Diketahui Payback bercerita tentang aksi balas dendam dan perlawanan terhadap para mafia hukum.
Tayangan ini dapat ditonton di aplikasi berbayar Prime Video, setiap Jumat dan Sabtu.
5. Poong The Joseon Psychiatrist 2
Rating Poong The Joseon Psychiatrist 2 anjlok pada penayangan episode 6, dengan mencetak rata-rata nasional 1,9 persen.
Di penayangan episode 5, rating Poong The Joseon Psychiatrist 2 perlahan mulai naik di angka 3,2 persen.
Setelah sebelumnya sempat turun di episode 4, dengan mencetak rata-rata nasional 2,3 persen.
Squid Game Season 3 Tayang Hari Ini, Netflix Hadirkan Permainannya di Jakarta |
![]() |
---|
Sinopsis Drama Korea Terbaru The Divorce Insurance, Drakor Lee Dong Wook tentang Perceraian |
![]() |
---|
Rekomendasi Drama Korea Terbaru Tema Olahraga, Ada Drakor 2521 |
![]() |
---|
Rekomendasi Drama Korea Terbaru tentang Perkantoran, Ada Drakor Netflix The Auditors |
![]() |
---|
Sinopsis Drama Korea Terbaru Face Me, Drakor Genre Thriller |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.