Jangan Bersihkan Miss V dengan Sabun Mandi! Ternyata Bisa Mengerikan untuk Organ Intim
Jangan Bersihkan Miss V dengan Sabun Mandi! Ternyata Bisa Mengerikan untuk Organ Intim
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Jangan Bersihkan Miss V dengan Sabun Mandi! Ternyata Bisa Mengerikan untuk Organ Intim.
Organ intim wanita memang harus selalu dijaga kebersihannya.
Baca: Intip Ramalan Asmaramu dan Si Dia Menurut Bulan Kelahiran, Berjodoh Enggak Ya?
Karena kebersihannya akan mempengaruhi kesehatan organ intim.
Baca: Hasil Kualifikasi MotoGP Valencia 2017 - Ini Bukti Marc Marquez Tidak Main Aman di Balapan Terakhir
Area miss v ini bersifat sangat lembab.
Maka jika tidak dibersihkan dengan baik akan menjadi sarang bakteri.
Perlu diketahui dalam membersihkan miss v tidak boleh dilakukan sembarangan.
Jika sembarangan maka dapat membuat organ kewanitaan menjadi terganggu.
Untuk menjaga kebersihan inilah banyak orang yang menggunakan sabun untuk membersihkannya.
Lalu bolehkan membersihkan miss v dengan menggunakan sabun mandi?
Ternyata membersihkan miss v dengan sabun mandi sangatlah dilarang.
Hal ini seperti yang dilansir TribunStyle dari Women's Health.
Membersihkan miss v dengan sabun mandi dapat merusak jaringan sensitif pada daerah intim wanita.
Sehingga membuat area tersebut mudah terkena infeksi.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/ilustrasi-mandi_20170516_160736.jpg)