(FOTO) Jalan Menuju Pantai Mutun Macet
Kemacetan ada di depan Panti Asuhan Putri Azizah Isykarima Jalan Marta Dinata hingga pantai Mutun.
Penulis: Bayu Saputra | Editor: Reny Fitriani
Tribunlampung/Bayu
Jalan menuju Pantai Mutun, Pesawaran, macet. Terlihat antrean kendaraan mengular, Sabtu (26/12/2015).
Laporan Reportwer Tribun Lampung Bayu Saputra
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG - Sepanjang jalan menuju ke Pantai Mutun macet, hal tersebut karena banyak warga silih berganti ingin mengunjungi pantai yang ada di sepanjang menuju Pesawaran tersebut.
Berdasarkan pantauan tribunlampung.co.id, Sabtu (26/12) bahwa kemacetan ada di depan Panti Asuhan Putri Azizah Isykarima Jalan Marta Dinata hingga pantai Mutun.
Selain itu juga banyak jalan tersebut berlubang sehingga para pengendara harus berhati-hati ketika melintas jalan tersebut.(byu)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/jalan-ke-pantai-mutun_20151226_165540.jpg)