(FOTO) Sapi Kurban Idul Adha di Jl Pagar Alam
Sejumlah sapi kurban untuk kepentingan kurban Idul Adha berjejer di Jalan Pagar Alam, Senin (22/8/2016).
Penulis: Okta Kusuma Jatha | Editor: soni
Laporan Reporter Tribun Lampung Okta Kusuma Jatha
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG - Sejumlah sapi kurban untuk kurban Idul Adha berjejer di Jalan Pagar Alam, Senin (22/8/2016).
Saat ini, sapi kurban yang dijual dengan harga mulai dari Rp 16,5 juta hingga Rp 30 jutaan. Namun, menurut Ketua Persatuan Pedagang Daging Tampan Sujarwadi harga sapi kurban akan mengalami kenaikan pada September 2016. Harga berkisar dari Rp 17 juta hingga Rp 25 jutaan.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/sapi-kurban-di-jl-pagar-alam_20160822_174052.jpg)