Berita Video Tribun Lampung

(VIDEO) Malam Minggu, Konser Authenticity Hadirkan Ari Lasso di De Sky Cafe and Resto

Marketing De Sky Cafe and Resto, Grand Karaoke Lampung, Mahesa mengatakan, acara itu akan menyajikan suguhan musik yang berbeda.

Penulis: heru prasetyo | Editor: Ridwan Hardiansyah

Laporan Reporter Tribun Lampung Heru Prasetyo

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG - Gelaran konser Authenticity akan menghadirkan Ari Lasso di De Sky Cafe and Resto, Grand Karaoke Lampung, Sabtu (18/3/2017) malam.

Marketing De Sky Cafe and Resto, Grand Karaoke Lampung, Mahesa mengatakan, acara itu akan menyajikan suguhan musik yang berbeda.

"Sebelumnya, kami hadirkan Glen Fredly. Malam Minggu nanti, kami undang Ari Lasso," Kata Mahesa, Kamis (16/3/2017).

"Artis yang punya nama besar di Lampung, dan banyak penggemar di Lampung," tambah dia.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved