VIDEO: Tradisi Ziarah Jelang Ramadan
Ziarah merupakan tradisi ratusan tahun yang dilakukan umat Muslim menjelang datangnya bulan Ramadan.
Penulis: Okta Kusuma Jatha | Editor: Daniel Tri Hardanto
Laporan Live Streaming Videografer Tribun Lampung Okta Kusuma Jatha
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG – Sehari menjelang bulan Ramadan, sejumlah warga Bandar Lampung berziarah ke Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kebon Jahe di Jalan Kamboja, Kelurahan Enggal, Kecamatan Tanjungkarang Pusat, Bandar Lampung, Rabu, 16 Mei 2018.
Ziarah merupakan tradisi ratusan tahun yang dilakukan umat Muslim menjelang datangnya bulan Ramadan. (*)