Public Service
Orgil Berkeliaran Tanpa Atasan Pakaian Bikin Tidak Nyaman
Mohon diturunkan anggota untuk razia orang gila (orgil) dengan ciri-ciri pria betelanjang dada dan kemaluannya hampir terlihat
Penulis: Eka Ahmad Sholichin | Editor: soni
Laporan Reporter Tribun Lampung Eka A Solihin
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - KEPADA Yth Bapol PP Bandar Lampung. Mohon diturunkan anggota untuk razia orang gila (orgil) dengan ciri-ciri pria betelanjang dada dan kemaluannya hampir terlihat karena celananya hampir turun. Orang gila ini berada di seputaran Jl. Teuku Umar (depan Taman Makam Pahlawan), kehadirannya membuat tidak nyaman. Terima kasih
Baca: Orang Gila Berkeliaran Depan Sekolah Darma Bangsa Ganggu Kenyamanan Warga
Baca: Bukit Marbalak Terbakar, Diduga Ulah Orang Gila
Pengirim: +6282375324xxx
Akan Turunkan Personel
KAMI ucapkan terima kasih atas informasinya, akan ditindaklanjuti secepatnya dengan menurunkan anggota personel guna merazia lokasi yang dimaksud.
TARSI JULIAWAN
Plt Sekretaris Pol PP Kota Bandar Lampung
---> Jangan lupa subscribe Channel YouTube Tribun Lampung News Video
