Pileg 2019
PDI-P, Gerindra, dan Golkar Kuasai 3 Besar, Berikut Hasil Quick Count Litbang Kompas
Hasil itu berdasarkan hitung cepat atau quick count Litbang Kompas, Kamis (18/4/2019) hingga pukul 04.32 WIB.
PDI-P, Gerindra, dan Golkar Kuasai 3 Besar, Berikut Hasil Quick Count Litbang Kompas
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - PDI Perjuangan (PDI-P) untuk sementara memuncaki klasemen sementara Pileg 2019.
Sementara Partai Gerindra dan Partai Golkar melengkapi posisi tiga besar.
Hasil itu berdasarkan hitung cepat atau quick count Litbang Kompas, Kamis (18/4/2019) hingga pukul 04.32 WIB.
Berdasarkan data masuk 87 persen, tiga partai politik, PDI-Perjuangan, Gerindra, dan Golkar menjadi parpol dengan suara tertinggi.
• UPDATE Quick Count Pilpres 2019 Versi 10 Lembaga, Siapa Unggul?
• LIVE Hasil Real Count Pilpres 2019 Versi KPU, Jokowi-Maruf vs Prabowo-Sandi
Berikut daftar peroleh suara partai politik dari hasil quick count Litbang Kompas:
1. PDI-Perjuangan 20,22 persen
2. Partai Gerindra 12,82 persen
3. Partai Golkar 11,71 persen
4. PKB 9,39 persen
5.PKS 8,56 persen
6. Partai NasDem 8,13 persen
7. Partai Demokrat 8,09 persen
8. PAN 6,57 persen
9. PPP 4,65 persen
10. Partai Perindo 2,85 persen
11. Partai Berkarya 2,11 persen
12. PSI 2,03 persen
13. Partai Hanura 1,34 persen
14. PBB 0,76 persen
15. Partai Garuda 0,53 persen
16. PKPI 0,22 persen
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Quick Count" Kompas Data Parpol: PDI-P, Gerindra, Golkar Berada di Urutan Teratas
Caleg Terpilih di Dapil 3 Lampung Utara Dilaporkan ke Polisi karena Diduga Pakai Ijazah Palsu |
![]() |
---|
Partai Mulai Klaim Perolehan Kursi di DPRD, Begini Reaksi KPU Bandar Lampung |
![]() |
---|
Putra Gubernur Lampung Terpilih Arinal dan Putra Sekkot Bandar Lampung Diprediksi Jadi Wakil Rakyat |
![]() |
---|
Partai Golkar Yakin Raih 2 Kursi di Dapil VI Lampung. Inilah 2 Nama yang Dipresiksi Bakal Mengisinya |
![]() |
---|
Update Real Count KPU Pileg DPR RI Lampung, PDIP Masih Memimpin di Lampung di Angka 22,98 Persen |
![]() |
---|