Liga Champions
Link Live Streaming Liga Champions 2020 PSG vs Manchester United Rabu 21 Oktober 2020
Matchday pertama Liga Champions 2020-2021 akan mempertemukan PSG vs Manchester United.
Dari 20 pertemuan kontra klub Perancis, Setan Merah sudah menghadapi PSG dua kali di babak 16 besar pada musim 2018-2019.
Kala itu Man United lolos ke perempat final berkat agregat 3-3, dengan unggul jumlah gol tandang.
Klub Perancis yang sering dihadapi Man United di Liga Champions adalah LOSC Lille dengan jumlah enam pertemuan.
Sementara itu, Olympique de Marseille, Olympique Lyon menyusul di urutan kedua, yakni sama-sama empat kali.
Kemudian, FC Girondins Bordeaux, PSG, dan FC Nantes berada di urutan ketiga, yakni sama-sama dua kali.
Total dari 20 pertemuan kontra klub Perancis di pentas Liga Champions, Man United baru menelan tiga kali kekalahan.
Berikut adalah rincian rekor pertemuan Man United dengan klub asal Perancis:
- LOSC Lille - (6 laga; 3 menang, 2 imbang, 1 kalah)
- Olympique de Marseille - (4 laga; 2 menang, 1 imbang, 1 kalah)
- Olympique Lyon - (4 laga; 2 menang, 2 imbang, 0 kalah)
- FC Girondins Bordeaux - (2 laga; 2 menang, 0 imbang, 0 kalah)
- FC Nantes - (2 laga; 1 menang, 1 imbang, 0 kalah)
Berikut Link Live Streaming SCTV Sports dan Live Score Liga Champions:
KLIK, Live Streaming SCTV Sport
KLIK, Live Streaming Vidio.com SCTV
KLIK, Live Streaming UseeTV SCTV
KLIK, Link Live Score
Disclaimer:
- Jadwal Live Streaming sewaktu-waktu bisa berubah.
- Link Live streaming hanya informasi untuk pembaca.
- Tribunlampung.co.id tidak bertanggung jawab terhadap kualitas siaran.
(Kompas.com/Kevin Topan)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "PSG Vs Man United, Setan Merah Punya Tren Apik Kontra Klub Perancis"
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/masuk-grup-neraka-liga-champions-2021-owen-hargreaves-minta-manchester-united-sadar-diri.jpg)