Liga Inggris
Jadwal Liga Inggris dan Prediksi Derbi Liverpool vs Everton, Kedua Tim Incar Kemenangan Bergengsi
Liverpool v Everton akan bentrok di Anfield dalam derby Merseyside Liga Inggris pekan ke 25, Minggu (21/2/2021) pukul 00.30 WIB
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID- Liverpool vs Everton akan bentrok di Anfield dalam derb Merseyside Liga Inggris pekan ke 25, Minggu (21/2/2021) pukul 00.30 WIB
Laga derbi Everton vs Liverpool merupakan laga yang keduakalinya di musim 2020/2021
Sebelumnya derby Merseyside, Everton vs Liverpool, di ajang Liga Inggris pekan ke-5 yang digelar Sabtu 17 Oktober 2020 berakhir dengan skor imbang 2-2.
Dalam laga derby di kandang everton Goodison Park tersebut, tercipta empat gol yang dilesakkan empat pemain berbeda.
Baca juga: Hasil Liga Inggris Chelsea Bungkam Newcastle 2-0, Pemain Buangan Lampard Bersinar di Tangan Tuchel
Baca juga: Mourinho, Klopp Atau Guardiola Pelatih Liga Inggris Kemungkinan Besar Dipecat Menyusul Lampard?
Dua gol The Reds, julukan Liverpool, disumbangkan Sadio Mane (3'), dan Mohamed Salah (72').
Sementara dua gol Everton dicetak oleh sundulan Michael Keane (19'), dan tandukan Dominic Calvert-Lewin (81').
Bahkan dalam laga tersebut diwarnai kartu merah yang harus diterima striker tuan rumah, Richarlison.
Kini kedua musuh bebuyutan tersebut akan kembali bentrok. Kedua tim sama-sama ingin meraih kemenangan pada derby Merseyside di Anfield nanti.
Kemenangan derby yang bergengsi adalah sesuatu yang dicari bagi kedua fans karena kemenangan akan sangat berarti.

Ancelotti pelatih everton dan tim sangat menyadari situasi di Liverpool dan harus bersiap karena ini adalah waktu terbaik untuk menghadapi musuh bebuyutan mereka di derby Merseyside.
Jadwal Liga Inggris Pekan ke 25
Liga Inggris
Liverpool v Everton
Derby Merseyside
Tribunlampung.co.id
Jadwal Liga Inggris Crystal Palace vs Man United, Saatnya Bagi Setan Merah Akhiri Hasil Imbang |
![]() |
---|
Brighton vs Leicester City, Foxes di Ambang Kehancuran Jika Gagal Jaga Momentum |
![]() |
---|
Jadwal Liga Inggris Aston Villa vs Wolves, Tanpa Raul Jimenez, Skuad Nuno Kesulitan Menang |
![]() |
---|
Ross Barkley Gelandang Seharga Rp 696 Miliar Masa Depannya di Aston Villa Berakhir Musim Ini |
![]() |
---|
Link Siaran Langsung Liga Inggris dan Prediksi Laga Fulham vs Tottenham |
![]() |
---|