Berita Bola Euro 2021
Jadwal Euro 2021, Jerman vs Hungaria Berikut Daftar Lengkap Perubahan Kedua Pemain
Simak jadwal Euro 2021, mempertemukan Jerman vs Hugaria, yang akan berlaga sebagai penutup fase grup di akhir bulan Juni mendatang.
Penulis: Riyo Pratama | Editor: Kiki Novilia
Sementara Hungaria datang sebagai tim unggulan, Jerman justru saat itu belum diperhitungkan sebagai tim elite.
Hungaria dan Jerman melakoni pertemuan perdana pada babak penyisihan untuk menentukan siapa yang paling kuat di Grup 1.
Skornya tidak mengejutkan lantaran Hungaria bisa dengan mudah membantai Jerman dengan skor 8-3.
Bukan laga perdana, melainkan pertemuan kedua antara Hungaria dan Jerman di Piala Dunia 1954 yang kemudian banyak dibicarakan
Kedua tim kembali bertemu di partai final yang digelar di Stadion Wankdorf, Bern, Swiss.
Pertemuan keduanya bukan lagi soal siapa yang terkuat di grup, tapi negara mana yang paling kuat dalam ranah sepak bola dunia.
Meski bukan favorit juara, Jerman akhirnya keluar sebagai pemenang setelah mempermalukan Hungaria dengan skor 3-2.
Jeman dan Hungaria akan bertemu pada penutupan fase grup di Allianz Arena, 24 Juni mendatang.
Simak daftar pemain kedua tim yang dipastikan akan bergabung di Euro 2021.
Berikut Pemain Timnas Jerman di EURO 2021
Penjaga Gawang atau Kiper
1. Manuel Neuer (Bayern Munich)
2. Bernd Leno (Arsenal)
3. Kevin Trapp (Eintracht Frankfurt).
Belakang atau Bek
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/jadwal-euro-2021-jerman-vs-hungaria-di-grup-f.jpg)