Apa Itu

Apa Itu Aljabar Dalam Ilmu Matematika

Apa itu aljabar. Aljabar (Algebra) adalah salah satu cabang dalam ilmu matematika yang sangat luas cakupannya.

Penulis: Riyo Pratama | Editor: Hanif Mustafa
Tribunnews.com
Ilustrasi. Apa itu aljabar. Aljabar (Algebra) adalah salah satu cabang dalam ilmu matematika yang sangat luas cakupannya. 

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Simak apa itu aljabar berikut pengertiaan dan unsur-unsurnya di dalam matematika.

Pada mata pelajaran matematika, tentunya anda sering mendengar istilah aljabar.

Namun tak sedikit seseorang yang lupa mengenai arti aljabar itu sendiri, untuk itu simak pengertian aljabar di bawah ini sebagaimna dilansir darri berbagai sumber.

Pengertian Aljabar

Aljabar (Algebra) adalah salah satu cabang dalam ilmu matematika yang sangat luas cakupannya.

Sedangkan aljabar itu sendiri diartikan sebagai cabang ilmu dalam matematika yang mempelajari simbol matematika dan aturan aturan yang digunakan untuk memanipulasi simbol tersebut.

Aljabar dapat mempermudah dalam memecahkan permasalahan daripada metode konvensional, yaitu menyatakan permasalahan dalam kata-kata.

Seorang matematikawan yang meneliti aljabar disebut aljabarwan / algebraist.

Baca juga: Apa Itu Dongeng dan Ciri-cirinya

Sejarah Singkat Aljabar

Aljabar merupakan cabang matematika yang ditemukan oleh Abu Abdullah Muhammad Ibn Musa Al-Khwarizmi.

Aljabar telah mulai digunakan oleh matematikawan di sekitar 3500 tahun di masa peradaban Mesopotamia.

Istilah aljabar pertamakali muncul dalam buku karangan Al-Khwarizmi yang berjudul The Compendious Book on Calculation by Completion and Balancing.

Unsur – Unsur Aljabar

Dalam aljabar, ada beberapa unsur yang membentuk aljabar, diantaranya

1. Variabel

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved