Berita Terkini Nasional
Lagi Asyik Tidur, Mahasiswa KKN Ditembak Pantatnya Gegara Hal Ini
Korban mahasiswa ditembak bernama Ofi dari Universitas Baturaja (Unbara saat sedang tidur di posko KKN di Desa Karang Endah, Ogan Komering Ulu.
Ofi pun diduga menjadi korban salah sasaran.
"Karena sebelum kejadian memang terjadi keributan antara mahasiswa KKN dengan pemuda desa setempat,"
"Namun bukan korban yang terlibat keributan itu,” terang sumber.
Mengutip TribunSumsel.com, sebenarnya pihak warga sekitar dan mahasiswa KKN sudah didamaikan.
Baca juga: Jari Kelingking Bayi Putus Tergunting Perawat Viral, RS Muhammadiyah: Sudah Disambung
Namun, salah satu warga sekitar masih belum puas dan menembak mahasiswa saat sedang tidur.
Kata Rektor Universitas Baturaja
Rektor Unbara, Lindawati, mengungkapkan, pihaknya akan bertanggung jawab atas kejadian tersebut.
“Kita juga akan kawal kasus ini, tada Kapolres OKU langsung turun ke lokasi,” kata Linda.
Kapolres OKU, AKBP Arif Harsono juga menyebutkan, polisi telah mendalami kasus ini.
“Saat ini masih dalam proses penyelidikan. Tim dari Polres dan Polsek Lengkiti sudah bekerja di lapangan , semoga pelakunya segera tertangkap,” kata Kapolres.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
(Tribunlampung.co.id)
Pria Habisi Kekasih Baru Mantan Pacarnya Gara-gara Emosi Ditantang, Korban Lebih Muda |
![]() |
---|
Ucapan Wahyudin Anggota DPRD yang Ingin Rampok Uang Negara Disebut Pelanggaran Berat |
![]() |
---|
Pria Nekat Berenang ke Singapura Demi Cari Kerja, Berujung Dihukum Cambuk |
![]() |
---|
15 Pelajar Keroyok 1 Orang hingga Jarinya Putus, Polisi Tak Lakukan Penahanan |
![]() |
---|
Tragis, Anak Nekat Tebas Kepala Ayah Kandung yang Sedang Salat |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.