Berita Terkini Artis
Aldila Jelita Ungkap Kondisi Indra Bekti sesudah Operasi Mata, 'Masih Melayang'
Istri Indra Bekti, Aldila Jelita selalu mengabarkan kondisi suaminya melalui media sosial. Terlebih sesudah melaksanakan operasi mata.
Dila juga menyampaikan bahwa mata Bekti dioperasi satu per satu.
Ia berharap kondisi suaminya tersebut baik-baik saja.
"Satu-satu ya matanya ya, semoga baik-baik ya," tutup Aldila Jelita.
Kondisi penglihatan Indra Bekti sebelum dioperasi
Sebelum dioperasi, Indra Bekti sempat mengungkapkan kondisi penglihatannya.
Saat itu, penglihatannya belum sepenuhnya kembali ke kondisi semula.
Namun, penglihatan Bekti sudah lebih baik dari sebelumnya.
Dalam Instagram Story @dhila_bekti, Indra Bekti menceritakan gambaran yang dilihatnya dari objek.
"Gimana versi bapak kalau mata sekarang, Pak?" tanya Dila.
"Versi mataku sekarang nih pokoknya semuanya biru kotak-kotaknya gitu," jawab Bekti.
Sosok manusia yang dilihat olehnya saat itu sudah membentuk siluet.
"Kalau orangnya kotak-kotak?" tanya Dila.
"Kalau orang dideketin gini enggak, nggak kotak-kotak," tutur Bekti.
"Tapi ada siluetnya?" tanya Dila lagi.
"Ada siluetnya, bentuknya apa segala macem kita ada di mana nih bias gitu deh pokoknya," tambah Bekti.
| Gerak-gerik Onadio Leonardo Selama Jalani Pemeriksaan Kasus Narkoba Disorot |
|
|---|
| Istri Brandon Salim Hamil Anak Pertama, Banjir Ucapan Rekan Artis |
|
|---|
| Ashanty Sebut Dirinya Lebih Muda di Kehidupan Nyata, Tak Seperti di Kamera |
|
|---|
| Hasil Tes Urine Onadio Leonardo Positif Ganja dan Ekstasi |
|
|---|
| Lita Gading Ogah Berdamai dengan Ahmad Dhani terkait Dugaan Pencemaran Nama Baik |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Aldila-Jelita-ungkap-kondisi-Indra-Bekti-setelah-operasi-mata.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.