Berita Terkini Artis
Lama Bersahabat, Dimas Beck Diam-diam Simpan Rasa untuk Laudya Cynthia Bella
Lama bersahabat, Dimas Beck secara diam-diam menyimpan rasa untuk Laudya Cynthia Bella.
Tribunlampung.co.id, Jakarta - Lama bersahabat, Dimas Beck diam-diam menyimpan rasa untuk Laudya Cynthia Bella.
Diketahui keduanya sama-sama menjalani karier sebagai artis dan sempat tergabung dalam grup Bukan Bintang Biasa (BBB).
Dimas Beck dan Laudya Cynthia Bella ternyata masih menjalin hubungan baik meski kini jarang muncul di layar kaca.
Tak hanya itu, Dimas Beck secara mengejutkan mengungkap perasaannya pada Bella.
Namun di sisi lain, Dimas Beck sempat mengaku sangat menyayangi Laudya Cynthia Bella.
Baca juga: Sosok Pria yang Kerap Digandeng Mesra Laudya Cynthia Bella
Baca juga: Artis Nikita Mirzani Mengaku Pernah Tidur dengan Dimas Beck meski Tidak Pacaran
Ia menilai Laudya Cynthia Bella adalah sosok yang benar-benar sangat baik.
“Menurut aku Bella adalah salah satu orang yang she's good person (orang baik),” ucap Dimas Beck.
“Aku bener-bener sayang banget sama dia,” sambung pria yang rajin olahraga itu.
Akan tetapi Laudya Cynthia Bella mengungkap tidak ada niatan untuk menjalin asmara dengan Dimas Beck.
Pasalnya mereka sudah bersahabat sejak puluhan tahun lalu.
“15 tahun kita sahabatan karena kalau jadian itu nanti, enggak kali ye,” ungkap Laudya Cynthia Bella.
Ogah Pacaran, Tapi Ingin Langsung Menikah
Laudya Cynthia Bella mengaku enggan menjalin hubungan asmara sebatas pacaran di usianya yang menginjak 34 tahun.
Laudya Cynthia Bella mengaku sudah malas berkasmaran ria ala-ala remaja ketika pacaran.
"Jadi, gak mau pacaran kayak pegangan tangan segala macem," kata Laudya Cynthia Bella seperti dilansir TribunJatim.com dari kanal YouTube SCTV.
| Detik-detik Haru Jerome Polin Dampingi Ayahnya yang Kritis Sebelum Tutup Usia |
|
|---|
| Zaskia Sungkar Kembali Hamil Anak Laki-laki, Banjir Ucapan Rekan Artis |
|
|---|
| Andre Taulany dan Erin Sepakat Cerai, Pembagian Harta Gana-gini Disorot |
|
|---|
| Reza Gladys Akan Laporkan Oky Pratama ke Polisi |
|
|---|
| Ashanty Akui Wajahnya Kempot, Dilarang Anang Hermansyah untuk Operasi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Lama-Bersahabat-Dimas-Beck-Diam-diam-Simpan-Rasa-untuk-Laudya-Cynthia-Bella.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.