Pemilu 2024

KPU Tanggamus Ajak Pemilih Pemula Kontribusi Sukseskan Pemilu 2024

Komisioner KPU Tanggamus Amhani mengatakan, para pemilih pemula diharapkan bisa berkontribusi dengan baik untuk kesuksesan Pemilu 2024.

Penulis: Dickey Ariftia Abdi | Editor: Daniel Tri Hardanto
Tribunlampung.co.id/Dickey Ariftia Abdi
Komisioner KPU Tanggamus Amhani. 

Sejauh ini KPU Tanggamus telah melakukan sosialisasi kepada pemilih pemula di 20 persen sekolah maupun kampus. 

KPU Tanggamus juga berharap agar nantinya pemilih pemula maupun masyarakat lainnya tidak terjebak dalam politik uang. 

Untuk pemilih pemula, ia berharap agar tetap ikut berpartisipasi dalam Pemilu 2024. 

Dikatakannya, 52 persen pemilih di Provinsi Lampung didominasi oleh pemilih pemula atau kaum milenial.

Dengan begitu, sangat besar peran pemilih pemula di Pemilu 2024. 

(Tribunlampung.co.id/Dickey Ariftia Abdi)

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved