Berita Terkini Artis
Kartika Putri Idap Autoimun Sejak 5 Tahun Ditambah Sindrom Stevens-Johnson
Kartika Putri ternyata sudah mengidap autoimun sejak lima tahun lalu yang kini ditambah dengan sindrom Stevens-Johnson menyebakan kulit wajah terbakar
|
Editor:
Tri Yulianto
Instagram @kartikaputriworld
Kartika Putri mengidap autoimun sejak lima tahun lalu yang kini ditambah dengan sindrom Stevens-Johnson
Enggan berlarut-larut dalam kesedihan, Kartika pun menghimbau publik untuk menjaga hati dan lisannya.
"Semoga Allah tetap jaga hati kita semua yaa tuk tidak menjadi orang dzolim
Ingat doa baik kembali baik, begitu pun sebaliknya," lanjutnya.
Tak hanya itu, wanita asal palembang ini juga mengingatkan para pengikutnya di sosial media untuk selalu mempunya hati yang baik.
"Belajar tetap selalu punya hati dan fikiran yang baik ya semua followerku biar kita berkah," tandasnya.
(Tribunlampung.co.id/Grid.id)
Berita Terkait: #Berita Terkini Artis
| Ashanty Sebut Dirinya Lebih Muda di Kehidupan Nyata, Tak Seperti di Kamera |
|
|---|
| Hasil Tes Urine Onadio Leonardo Positif Ganja dan Ekstasi |
|
|---|
| Lita Gading Ogah Berdamai dengan Ahmad Dhani terkait Dugaan Pencemaran Nama Baik |
|
|---|
| Tubuhnya Makin Kurus, Vidi Aldiano Umumkan Pamit Sementara dari Dunia Hiburan |
|
|---|
| Raff Ahmad Keceplosan Sebut Medina Dina Pacar Gading Marten |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Kartika-Putri-mengidap-autoimun-sejak-lima-tahun-lalu-plus-Stevens-Johnson.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.