Lebaran 2013

Selama Hari Raya Jaringan XL Tetap Aman

Selama Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1434 H, pihak XL

Editor: soni

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Selama Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1434 H, pihak XL memastikan jaringannya tetap aman dan sukses dalam melayani serta mendukung kelancaran berkomunikasi pelanggan.

Dijelaskan Senior Officer Coorporite Communication XL Sumbagsel Anom Riyanto, pada hari raya kenaikan tertinggi di H-1 dan H-2, terjadi pada layanan Data yakni (32,4%) dan (29,7%).

"Peningkatan traffic tertinggi penggunaan layanan Voice pada hari H Lebaran terjadi pada region Central (Jawa Barat, Jawa Tengah dan DIY misal, kota Tegal, Pekalongan, Brebes dsb) yang rata-rata mencapai 14,9 persen, disusul region East (Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara) sebesar 7,8 persen," ujar Anom dalam rilis, Jumat (9/8/2013). (Reny Fitriani)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved