Ramadan 1439 H

Kapolsek Kotabumi Utara Aris Satrio: Harus Ada Air Dugan

Semua makanan dan minuman akan dinikmati. Hanya saja, ada yang harus tersedia, yakni air dugan setiap buka puasa.

Penulis: anung bayuardi | Editor: Reny Fitriani
Tribunlampung/Anung
Kapolsek Kotabumi Utara, Inspektur Satu Aris Satrio 

Laporan Reporter Tribun Lampung Anung Bayuardi

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Aktivitas yang dilakukan saat menjalani puasa, tentunya terasa berat. Namun ini tidak mengurangi apa yang dilakukan oleh Kapolsek Kotabumi Utara, Inspektur Satu Aris Satrio.

Baca: Tahu Nggak Sih, Ternyata Senjata Milik Firaun Itu Menggunakan Material dari Luar Angkasa Lho!

Kebanyakan sehari-hari ibadah ramadan dilakukan di kantor. Ia pun melakukan buka puasa dan sahur bersama dengan anggotanya.

Bahkan suatu hari, Ia pernah bersama dengan anggotanya sahur bersama dengan anggota. Tetapi, itu tidak mengurangi niatan dan tetap menjalan ibadah ‎puasa. Hal ini sudah biasa dilakoni pria lulusan AKPOL tersebut. Dirinya juga kadang melaksanakan salat berjamaah dengan warga, sembari buka bersama.

Baca: 10 Buah dan Sayuran yang Sebaiknya Tak Dibuat Jus

Baca: Mi Gomak Pengobat Rindu Kepala BEI Lampung Hendi Akan Kampung Halaman

Untuk menu buka puasa dan sahur, dirinya ‎mengaku tidak ada menu yang khusus untuk disantap. Semua makanan dan minuman akan dinikmati. Hanya saja, ada yang harus tersedia, yakni air dugan setiap buka puasa.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved