Mengaku Tertipu Lamaran Oknum Jaksa hingga Tinggal Serumah Sebulan, Wanita Lapor Hotman Paris
Seorang wanita mengadu ke pengacara kondang, Hotman Paris mengenai perlakuan oknum jaksa terhadap dirinya.
Editor:
Ridwan Hardiansyah
"Kami tidak mau menyebutkan nama demi nama baik semua pihak," ujarnya.
Dia menegaskan bahwa dirinya tidak menuduh siapa-siapa.
Tetapi, ia meminta untuk diperiksa agar mengetahui kebenarannya.
• Lucinta Luna Blak-blakan Ngaku Rutin Dapat Haid Tiap Tanggal 5 Setiap Bulan, Hotman Paris Pusing!
"Kami tidak menuduh tapi tolong diperiksa siapa yang salah," ujar Hotman.
Tonton, videonya di bawah ini.
Artikel ini telah tayang tribun-video.com dengan judul Mengaku Dilamar hingga Diajak Tinggal Serumah Jaksa Lalu Ditinggal, Wanita Mengadu ke Hotman Paris
