Janda Menyamar Jadi Laki-laki agar Tak Diganggu Pria Nakal Saat Bekerja
Kisah janda menyamar dengan cara mengubah penampilannya menjadi seperti laki-laki demi bertahan hidup.
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Kisah janda menyamar dengan cara mengubah penampilannya menjadi seperti laki-laki demi bertahan hidup. Menjadi seorang ibu tunggal, bukanlah hal yang mudah.
Mereka harus bekerja dan berjuang, untuk menghidupi keluarga tanpa bergantung pria.
Belum lagi, saat bekerja, ibu tunggal harus menghadapi pandangan-pandangan negatif dari orang lain.
Seorang janda anak dua di Pakistan, bahkan harus mengubah penampilannya seperti laki-laki, agar bisa tetap bekerja untuk menafkahi keluarganya.
Dilansir Indiatimes.com pada Rabu (12/2/2020), ia adalah Farheen, seorang ibu tunggal yang mengelola sebuah toko di pasar Anarkali, Lahore, Pakistan.
Dia tidak memiliki suami maupun anak laki-laki, karenanya dia harus menjadi pencari nafkah untuk keluarga.
• Baru Sebulan Nikahi Janda Muda, Pemuda Ini Ditinggal Istrinya Kawin Lari dengan Pria Lain
• Janda Ditusuk hingga Tewas, Mantan Suami Coba Bunuh Korban Berkali-kali di Sejumlah Pertemuan
• Takut Tertular Virus Corona, Warga Pakai Kondom di Jari Saat Naik Lift
• Begal Joget di Depan Korbannya Bernasib Tragis, Rampas HP Kehilangan Mobil
Farheen menjalankan toko khokha, untuk memenuhi kebutuhan dia dan putrinya yang berusia 9 tahun.
Dia mengubah penampilan seperti laki-laki.
Tak hanya baju, dia juga mengubah model rambut menjadi sangat pendek, menyerupai laki-laki.
Karena hanya dengan berubah menjadi laki-laki, dia tidak akan diganggu oleh pekerja lainnya yang didominasi laki-laki.
Dia juga mengendarai taksi untuk keperluan sehari-hari.
Menurut halaman Facebook 'Humans of Lahore', Farheen tinggal bersama putrinya di sebuah asrama.
Terciduk Selingkuh di Kontrakan, Oknum Guru Ini Ngaku ke Istrinya Cuma Kerokan Saat Digerebek |
![]() |
---|
Wakil Wali Kota Bandar Lampung Sidak Mall Pelayanan Satu Atap, Pastikan Pegawai Disiplin |
![]() |
---|
Ashanty Berat Lepas Aurel Hermansyah Menikah dengan Atta: Kayaknya Ini Kecepatan |
![]() |
---|
Amanda Manopo Jatuh Sakit saat Tengah Syuting, Tangannya Langsung Diinfus |
![]() |
---|
Leony Trio Kwek Kwek Putuskan Tak Menikah Seumur Hidup, Ungkap Alasannya |
![]() |
---|