Tanya Dokter

Tanda-tanda Eksim, Penyebab dan Cara Obati Eksim

Penyakit eksim bisa menimbulkan rasa tidak nyaman bahkan bisa mengurangi rasa kepercayaan diri dalam berpenampilan bagi penderitannya.

Editor: Reny Fitriani
tribunlampung.co.id/tama yudha wiguna
dr Boy Zaghlul Zaini. Tanda-tanda Eksim, Penyebab dan Cara Obati Eksim 

6. Gunakan pelindung ketika bersentuhan dengan deterjen atau bahan kimia lainnya.

Terakhir, kapan penderita eksim perlu ke Dokter?

Seseorang harus melalaukan penindakan di bawah penanganan dokter jika terkena eksim:

1. Kehilangan waktu tidur atau terganggu dalam aktivitas sehari-hari.

2. Kulit terasa sakit.

3. Kulit terlihat terinfeksi: garis-garis merah, nanah.

4. Perawatan sendiri tidak membantu.

Tentu segera mungkin anda harus hubungi dokter apabila merasakan gejala-gejala di atas.

Demikian, Tanda-tanda Eksim, Penyebab Serta Cara Obati Eksim. (tribunlampung.co.id/tama yudha wiguna)

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved