Kabar Artis
Artis Ramzi Mau Jodohkan Putrinya dengan Betrand Peto, Kasih Syarat ke Ruben Onsu
Artis Ramzi berniat menjodohkan putrinya Asila Maisa Fatihah dengan anak Ruben Onsu, Betrand Peto.
Penulis: tri prayugo | Editor: Ridwan Hardiansyah
"Kan Sinyo butuh pendamping, untuk meneruskan perusahaan-perusahaan bapak Ruben, untuk karier Onyo," imbuhnya.
Sambil tertawa, Ruben Onsu mengatakan, secara pribadi, dia tak masalah dengan sosok Asila.
Baca juga: Artis Nikita Willy Diprotes Suaminya Indra Priawan, Terungkap Pesan Indra untuk Istrinya
Baca juga: Nathalie Holscher Sudah Ikut Mengontrol Keuangan Sule meski Belum Menikah
"Gimana kalau panjer dulu."
"DP supaya Asila enggak ke mana-mana," ucap Ramzi.
"Asilanya oke, bapaknya ribet," kata Ruben Onsu.
Ramzi kemudian mengajukan syarat kepada Ruben Onsu agar perjodohan Asila Maisa Fatihah dan Betrand Peto dapat berlangsung.
Ia meminta Ruben Onsu untuk memberikan satu sampai dua outlet usahanya.
Ruben Onsu diketahui merupakan seorang selebriti dan pengusaha yang sukses.
"Syaratnya gampang, satu atau dua otlet deh enggak apa-apa," ujar Ramzi sambil tertawa.
Nanya Soal Sosok Bernama 'Amel' ke Temannya dari NTT, Betrand Peto Malu-malu: Dulu Deket Sama Onyo
Sebelumnya diberitakan, penyanyi muda Betrand Peto bertemu dengan temannya semasa masih tinggal di Nusa Tengara Timur (NTT), Eman.
Bukan teman biasa, Eman adalah sosok yang berjuang bersama Betrand Peto berkeliling berjualan ikan.
Baca juga: Ruben Onsu Bongkar Rahasia Pernah Selingkuh, Sarwendah dan Betrand Peto Syok
Baca juga: Artis Ruben Onsu dan Sarwendah Peringati Ulang Tahun Pernikahan, Betrand Peto Beri Pesan Menyentuh
Saat mengobrol dengan Eman, Betrand Peto tiba-tiba bertanya soal sosok bernama Amel hingga membuat seluruh kru berteriak heboh.
Mulanya, Ruben Onsu meminta Betrand Peto memperagakan bagaimana saat ia dan Eman berdagang ikan.
"Ikan,ikan," kata Betrand Peto diikuti oleh Eman.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/ramzi-ajukan-syarat-ke-ruben-onsu-jika-putrinya-dijodohkan-dengan-betrand-peto.jpg)