Kabar Artis

Jarang Unggah Foto Istri dan Anak hingga Digosipkan dengan Amanda Manopo, Begini Kata Arya Saloka!

Arya Saloka mengaku sangat gerah selalu ditanya soal hubungannya dengan Amanda Manopo.

Editor: Teguh Prasetyo
Kolase TribunJogja.com/Instagram @arya.saloka
Ilustrasi. Arya Saloka 

Istri Arya Saloka tersebut diketahui membuka sesi tanya jawab melalui Instagram Storynya baru-baru ini.

Sesi tanya jawab ia lakukan ketika sang anak, Ibrahim sedang tidur.

Ia pun membuka pertanyaan dengan menulis, "Gimana gimana, ada yg bisa dibanting?"

Awalnya, seluruh pertanyaan yang dibalas Putri Anne adalah soal curhatan netizen akan orang-orang yang menyebalkan.

Dengan jawaban santai nan kocak, Putri Anne pun membalasnya satu per satu.

Tapi tiba-tiba saja ada pertanyaan yang sungguh tak terduga.

Seorang warganet justru menuduh Arya Saloka berselingkuh hanya karena aktingnya di Sinetron Ikatan Cinta.

"Suami nya selingkuh. mbak nya kok biasa aja? hahah" dikutip via GridFame.ID Istri Arya Saloka Ngamuk Tiba-tiba Dapat Laporan Suaminya Selingkuh: Sering-sering Bergaul Bun!

Putri Anne kemudian membalasnya dengan jawaban menohok.

Ibu satu anak itu menuding warganet tersebut kurang pergaulan (kuper) sehingga tidak bisa membedakan mana akting dan dunia nyata.

"Maaf ya bun itu namanya acting.

Sering2 bergaul bun , biar gak kuper," jawabnya.

(*)

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Jawaban Tegas Arya Saloka soal Hubungan dengan Amanda Manopo, Suami Putri Anne: Gue Gak Cari Gosip!

Sumber: Surya
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved