Berita MotoGP 2021

Live Streaming MotoGP Italia 2021, Fabio Quartararo Mengaku Tak Pede

Jelang MotoGP Italia 2021, pebalap Monster Energy Yamaha MotoGP Fabio Quartararo mengungkapkan kegusarannya. 

AFP
Ilustrasi. Jelang MotoGP Italia 2021, pebalap Monster Energy Yamaha MotoGP Fabio Quartararo mengungkapkan kegusarannya.  

Dirinya akan manfaatkan tikungan untuk menumbangkan Ducati. Lintasan lurus memang bukan kekuatan utama bagi Yamaha. Tetapi, banyak tikungan cepat di Mogello menjadikan Quantararo optimis akan mampu lebih baik.

Tentunya MotoGP di sirkuit Mugello akan sangat ketat, simak dan pantau perjalanan MotoGP 2021.

Adapun jadwal MotoGP Italia 2021, untuk gelaran di Mogello mulai diselenggarakan hari ini, Jumat (28//5/2021). Dimana FP1 pukul 14.55-15.40 WIB.

Berikut Jadwal MotoGP Italia hari ini, Jumat, 28 Mei 2021

Moto3
FP1: 14.00-14.40 WIB
FP2: 18.15-18.55 WIB

Moto2
FP1: 15.55-16.35 WIB
FP2: 20.10-20.50 WIB

MotoGP
FP1: 14.55-15.40 WIB
FP2: 19.10-19.55 WIB

Demikian jadwal MotoGP 2021 di italia hari ini, ( Tribunlampung.co.id / Riyo Pratama )

BACA Berita MotoGP lainnya

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved