Berita Bola Euro 2021

Jelang Pembukaan Euro 2020, Roberto Mancini Tampilkan Tim Italia Yang Menyerang

Jelang pembukaan Euro 2021. Italia akan langsung melakoni laga perdana bertemu Turki pada pembukaan Euro 2020 pada Sabtu (12/6/2021) dini hari WIB.

Editor: Dedi Sutomo
AFP
Ilustrasi - Roberto Mancini, Pelatih Kepala Italia saat memberikan instruksi kepada timnya selama Sesi Latihan Italia menjelang pertandingan Grup A Kejuaraan UEFA Euro 2020 antara Turki dan Italia di Stadion Olimpico pada 10 Juni 2021 di Roma, Italia. (Foto oleh Andrew Medichini - Pool/Getty Images) Andrew Medichini - Pool / GETTY IMAGES EROPA / Getty Images via AFP 

Skuad Timnas Italia:

Kiper: Gianluigi Donnarumma (Milan), Alex Meret (Napoli), Salvatore Sirigu (Torino).

Pemain balakang/bek: Francesco Acerbi (Lazio), Alessandro Bastoni (Inter), Leonardo Bonucci (Juventus), Giorgio Chiellini (Juventus), Giovanni Di Lorenzo (Napoli), Emerson (Chelsea), Alessandro Florenzi (Paris), Leonardo Spinazzola (Roma), Rafael Toloi (Atalanta).

Gelandang/midfielders: Nicolo Barella (Inter), Federico Bernardeschi (Juventus), Federico Chiesa (Juventus), Bryan Cristante (Roma), Jorginho (Chelsea), Manuel Locatelli (Sassuolo), Matteo Pessina (Atalanta), Marco Verratti (Paris), Gaetano Castrovilli (Fiorentina).

Penyerang: Andrea Belotti (Torino), Domenico Berardi (Sassuolo), Ciro Immobile (Lazio), Lorenzo Insigne (Napoli), Giacomo Raspadori (Sassuolo).(*)

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved