Apa Itu
Apa Itu Frasa
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, frasa adalah gabungan dua kata atau lebih yang bersifat nonpredikatif yang mengisi fungsi sintaksis.
Penulis: Reni Ravita | Editor: Heribertus Sulis
Frasa endosentrik
Adalah frasa yang punya distribusi sama atau setara.
Ketika salah satu unsur atau komponennya dihilangkan, frasa itu masih dapat digunakan.
Contohnya: ‘Adi membeli HP baru merek yang terkenal’. Ketika kata ‘merek yang terkenal itu’ dihilangkan, hal ini tidak akan mengubah maknanya.
Karena makna yang dimaksud tetaplah Adi membeli HP baru. ( Tribunlampung.co.id / Reni Ravita )
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/apa-itu-frasa.jpg)