Kesehatan

5 Cara Merawat Gigi Agar Terlihat Putih dan Sehat

Simak, berikut ini adalah 5 cara merawat gigi agar putih dan sehat, dengan memperhatikan kandungan pasta gigi hingga bleaching.

Penulis: Putri Salamah | Editor: Dedi Sutomo
Pixabay
Ilustrasi. 5 Cara Merawat Gigi Agar Putih dan Sehat, Kandungan Pasta Gigi hingga Bleaching. 

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini akan dijelaskan mengenai 5 cara dalam merawat gigi agar putih dan sehat.

Memiliki gigi putih dan bersih merupakan dambaan setiap orang.

Sayangnya, tak semua orang memiliki gigi dengan kondisi yang putih juga bersih.

Setelah beranjak dewasa, sebagian besar orang mengalami perubahan warna gigi dari yang berwarna putih menjadi kekuningan.

Ternyata perubahan warna gigi itu disebabkan oleh faktor genetic, faktor makanan juga minuman yang dikonsumsi dan kebiasaan yang dilakukan oleh setiap orang.

Baca juga: Halo Dokter, Apa Itu Wajah V-Shape dan Bagaimana Prosedurnya

Warna gigi kekuningan ini membuat banyak orang tak percaya diri untuk senyum dan berbicara dengan orang lain.

Lalu bagaimana caranya agar gigi putih dan sehat?

Sudah rajin menyikat gigi, tapi masih merasa tak ada perubahan?

Rupanya, sekadar rajin menyikat gigi tak bisa menjadi solusi jitu untuk mendapatkan gigi putih dan bersih.

Dilansir dari laman The Independent, berikut 4 cara merawat gigi agar putih dan bersih.

Baca juga: Halo Dokter, Apa Itu Gigi Kuning dan Penyebabnya

1. Bersihkan Gigi dengan Benar

Menjaga kebersihan gigi dengan baik adalah cara terbaik untuk mencegah gigi menjadi kuning.

Gigi kuning ini terjadi karena adanya penumpukan plak yang tak dibersihkan pada gigi.

Sehingga menyikat gigi dengan benang gigi dan menggunakan obat kumur tidak boleh dianggep remeh.

Menyikat gigi dengan cara yang benar juga harus diperhatikan.

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved