Berita Terkini Artis

Angelina Sondakh Sebut Kriteria Calon Suami: Pasangan Aku Harus Menerima Keanu

Usai bebas dari penjara, Angelina Sondakh kini lebih banyak menghabiskan waktunya bersama anaknya.

Editor: Dedi Sutomo
Youtube TRANS TV Official / Instagram @keema_food
Ilustrasi - Usai menghirup udara bebas, Angelina Sondakh Banyak menghabiskan waktunya bersama sang anak. Belum berpikir untuk menikah lagi. 

Ditelepon 'kan aku sudah bisa pegang handphone, bisa nerima telepon," terang Angelina Sondakh.

Saat dihubungi Keanu Massaid, Angie selalu ingin buru-buru membalasnya.

"Ini luar biasa, jadi agak norak sedikit 'eh aku dicariin anakku lho, dicariin Keanu'.

Jadi pengin cepet-cepet angkat, pasti 'mami di mana kok belum pulang'," tuturnya.

Kebahagiaan itu membuat Angie mengungkap jika momen demikian tak bisa dibeli dengan uang.

"Yang gitu-gitu tuh Ya Allah aku nggak pernah ngebayangin.

Dan itu nggak akan bisa dibayarkan dengan duit seberapa banyak pun," bebernya.

Angelina Sondakh mengaku menyesal telah meninggalkan Keanu Massaid.

"Kebahagiaan dicari anak, makannya kalau aku menyesal yang kemarin itu ternyata ini Subhanallah.

MashaAllah luar biasa Allah gantikan nikmatnya," pungkas Angelina Sondakh. (Tribunlampung.co.id/Reni Ravita)

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved