Berita Terkini Artis

Nita Gunawan Dituding Alihkan Isu Selingkuh Syahnaz Gegara Kerja Bareng Raffi Ahmad

Selebgram Nita Gunawan menegaskan ia dan Raffi Ahmad berusaha profesional dalam pekerjaan tersebut.

Editor: taryono
TikTok Official RCTI Plus
Foto ilustrasi, Raffi Ahmad dan Nita Gunawan. Selebgram Nita Gunawan menegaskan ia dan Raffi Ahmad berusaha profesional dalam pekerjaan tersebut. 

"Tapi aku percaya ini proses, dan aku percaya anak Tuhan nggak mungkin Tuhan jatuhin kayak gini, ini cuma proses aja."

"Dosa orang yang ngehujat aku semoga jadi pahala di aku," ujar Nita Gunawan.

Bahkan banyaknya hujatan tersebut sempat membuat Nita Gunawan merasa terpukul.

"Titik itu bikin aku down, Kak, satu Indonesia menghujat aku, dan hanya aku dan Tuhan yang tahu, aku tidak pernah melakukan hal yang seperti itu," jelasnya.

Disinggung soal hubungannya dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina setelah isu tersebut menyebar, Nita Gunawan mengaku semuanya berjalan seperti biasa.

Pasalnya aktris 32 tahun itu memang tidak melakukan hal seperti yang disangkakan kepadanya.

"Biasa aja, karena memang aku nggak melakukan."

"Kalau misalkan melakukan kan kita merasa kayak bersalah ya, ini sama sekali aku nggak ngerti apa-apa," tutup Nita Gunawan.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved