Berita Terkini Artis
Alice Norin Curhat Rahimnya Harus Diangkat, Banjir Doa Rekan Artis
Alice Norin curhat mengidap kanker sarkoma sehingga rahimnya harus diangkat. Sontak banjir doa dari rekan artis.
Beberapa artis yang memberikan semangat kepadanya di antaranya Luna Maya, Titi Kamal, Ussy Pratama, Shiren Sungkar, dan masih banyak lagi.
"Alice tetap semangat, fight terus ya. Semoga diangkat Allah penyakitnya, semangat sayang," tulis Titi Kamal.
"Alice sayang semangat, aku berdoa untuk kesembuhan kamu, bismilla," tulis Ussy Pratama.
Nunung Kena Kanker
Pelawak Nunung berjuang sembuh dari penyakit kanker yang diidapnya.
Di saat Nunung terpuruk, sang suami Iyan Sambiran selalu setia menemani istrinya.
Atas kesetian sang suami tersebut, Nunung begitu terharu hingga dirinya tak bisa berkata-kata lagi.
Air mata pelawak Nunung tidak terbendung ketika menceritakan soal suaminya.
Diketahui Nunung beberapa waktu terakhir tengah berjuang melawan kanker hingga perbuatan suaminya bikin sang komedian tersentuh.
Sebab saat Nunung berjuang untuk mendapat kesembuhan, suaminya lah yang setia menemani.
Bahkan ketika Nunung dalam kondisi rapuh hingga sensitive, sang suami tetap sabar.
Nunung tak bisa menahan air matanya saat cerita perjuangan sang suami, Iyan Sambiran yang selalu menemaninya saat sakit kanker.
Nunung menilai Iyan Sambiran adalah sosok suami yang sangat baik.
"Suamiku tuh kadang-kadang sampai nggak bisa diomongin pakai kata-kata ya (baiknya).
Orang itu nggak ada yang sempurna ya tapi dia baik banget sama aku," ujar Nunung, dilansir Rabu (27/12/2023).
| Onadio Leonardo Jalani Rehabilitasi Narkoba Selama 3 Bulan |
|
|---|
| Sabrina Alatas Dapat Peringatakan Keras dari Hotman Paris |
|
|---|
| Onadio Leonardo Akan Jalani Rehabilitasi di Panti Rehab Ultra Jaksel |
|
|---|
| Tak Terima Divonis 4 Tahun Penjara, Nikita Mirzani Ajukan Banding |
|
|---|
| Sule Sesalkan Kasus Roasting Kiky Saputri Terungkap ke Publik, Berujung Sepi Job di TV |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/alice-norin_20161206_181544.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.