Berita Terkini Nasional
Kemenag Putuskan Idul Adha 1445 H Jatuh pada 17 Juni 2024
Kemenag putuskan Idul Adha yang tepat pada 1 Zulhijah tahun 1445 H jatuh pada Senin 17 Juni 2024 .
Dalam perhitungan tersebut, Muhammadiyah juga memastikan, Hari Arafah yang merupakan hari ke-9 Zulhijah 1445 H jatuh pada Minggu, 16 Juni 2024.
Setelah itu, ada Hari Raya Idul Adha yang terjadi pada 10 Zulhijah 1445 H jatuh pada Senin, 17 Juni 2024.
"Keputusan ini telah disampaikan untuk memastikan umat Islam dapat mempersiapkan diri dengan baik untuk melaksanakan amalan-amalan khusus yang terdapat dalam bulan yang mulia ini," jelas Sayuti.
Selengkapnya, inilah keputusan dari PP Muhammadiyah terkait bulan Zulhijah 1445 H/2024:
1 Zulhijah 1445 H bertepatan pada Sabtu, 8 Juni 2024
Hari Arafah atau 9 Zulhijah 1445 H bertepatan pada Minggu, 16 Juni 2024
Hari Raya Idul Adha 1445 H/2024 M atau 10 Zulhijah 1445 H bertepatan pada Senin, 17 Juni 2024
(Tribunlampung.co.id/Tribunnews)
| Prakiraan Cuaca Lampung Hari Ini 5 November 2025, Hampir Seluruh Wilayah Hujan |
|
|---|
| Office Boy Perdaya Mahasiswi via Tinder, Ajak ke Kantor lalu Lakukan Asusila |
|
|---|
| Kesaksian Rekan Prada Lucky Bongkar Praktik Penyiksaan Senior ke Junior |
|
|---|
| Pelaku Pembunuhan Gigit Lengan dan Paha Kapolsek Sungai Lilin Saat Akan Ditangkap |
|
|---|
| Kasus Siswi SDN di Palembang Matanya Alami Lebam, Polisi Tunggu Hasil Visum |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Kementerian-Agama-Kemenag-putuskan-Idul-Adha-pada-17-Juni-2024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.