Berita Terkini Artis
Tengku Dewi Jemput Andrew Andika setelah Bebas Rehabilitasi Narkoba
Diketahui Andrew Andika, suami Tengku Dewi bebas usai rehabilitasi narkoba pada 31 Oktober 2024.
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, Jakarta - Aktris Tengku Dewi langsung menjemput Andrew Andika setelah tahu suaminya bebas rehabilitasi narkoba.
Diketahui Andrew Andika, suami Tengku Dewi bebas usai rehabilitasi narkoba pada 31 Oktober 2024.
Pesinetron Andrew Andika terjerat kasus narkoba di tengah proses perceraiannya dengan Tengku Dewi.
Tengku Dewi menggugat cerai Andrew Andika lantaran sering selingkuh.
Namun Andrew Andika malah kasus penyalah gunaan narkoba jenis sabu-sabu diduga sebagai pelampiasan lantaran tertekan persoalan rumah tangga.
Setelah masalah itu kini Tengku Dewi malah lebih perhatian kepada Andrew Andika.
Terbukti Tengku Dewi bolak-balik membesuk Andrew Andika bahkan menjemputnya saat bebas.
Kuasa hukum Andrew Andika, Minola Sebayang menyebut kliennya dijemput langsung oleh Tengku Dewi.
"Iya (Andrew Andika dijemput Tengku Dewi)," ujar Minola, Sabtu, (2/11/2024).
Diberitakan sebelumnya, Andrew Andika membagikan momen bahagia ketika ia tidur bersama kedua anaknya.
Pada momen itu Andrew Andika berada di tengah-tengah kedua anaknya.
Dalam keterangan, Andrew Andika menginformasikan dirinya tengah berada di rumah.
Lokasi yang ditandai oleh Andrew Andika berada di Jakarta Selatan.
"Home Sweet Home," tulis Andrew Andika di Instagram @andrewandika dikutip Tribunnews.com, Jumat, (1/11/2024).
Namun, Andrew Andika memilih untuk membatasi kolom komentar unggahannya itu.
| Sederet Keluhan Ammar Zoni di Nusakambangan, Gerak Terbatas dan Muka Ditutup Topeng |
|
|---|
| Postingan Erin Jadi Sorotan Jelang Putusan Cerai dengan Andre Taulany |
|
|---|
| Setelah Istri Akui Selingkuh, Na Daehoon Resmi Gugat Cerai Julia Prastini |
|
|---|
| Hamish Daud Klarifikasi Isu Perselingkuhan dengan Sabrina Alatas |
|
|---|
| Ammar Zoni Akan Dihadirkan Langsung dalam Sidang Pembuktian |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Tengku-Dewi-Putri-masih-pikir-pikir-melanjutkan-perceraian-dengan-Andrew-Andika.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.