Berita Lampung

Polda Lampung Masukkan Penanganan Bencana Dalam Pengamanan Nataru

Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika seluruh instansi yang terkait dengan pengamanan Nataru sudah siaga terhadap bencana alam selama masa Nataru. 

Editor: Tri Yulianto
Tribunlampung.co.id/Bobby Zoel Saputra
Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika sebut seluruh instansi yang terkait dengan pengamanan Nataru sudah siaga terhadap bencana alam selama masa Nataru.  

Menurutnya, secara keseluruhan pengamanan ini mencakup kenyamanan masyarakat dalam berlibur, beribadah, dan berlalu lintas di jalur darat, laut, maupun udara.

Tentunya, kesiapan pengamanan khususnya di Pelabuhan Bakauheni menjadi salah satu bukti nyata sinergitas antarinstansi. 

Dengan dukungan teknologi, koordinasi melalui pos terpadu, serta kerja sama yang solid antara pemerintah daerah, TNI, dan Polri, diharapkan pelayanan kepada masyarakat selama Nataru berlangsung optimal. 

“Ini adalah bentuk nyata kehadiran negara dalam memastikan kelancaran dan kenyamanan masyarakat,” pungkas dia.

(TRIBUNLAMPUNG.CO.ID/Fajar Ihwani Sidiq)

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved