Telkomsel
Telkomsel dan OpenAI Punya Promo Bundel ChatGPT Go, Pertama di Asia Tenggara
Telkomsel dan OpenAI hadirkan Paket Promo Bundling Telkomsel x ChatGPT Go di Indonesia, pertama di Asia Tenggara.
Penulis: sulis setia markhamah | Editor: Endra Zulkarnain
Dokumentasi Telkomsel
PROMO BUNDLING - Telkomsel dan OpenAI hadirkan Paket Promo Bundling Telkomsel x ChatGPT Go di Indonesia, pertama di Asia Tenggara.
"Melalui kolaborasi dengan Telkomsel, kami antusias menghadirkan ChatGPT kepada lebih banyak orang di seluruh Indonesia, membantu mereka menemukan jawaban lebih cepat, mengeksplorasi ide-ide baru, dan membuka berbagai peluang dalam kehidupan sehari-hari," urai dia.
Ke depan, Telkomsel akan menjajaki kolaborasi lebih dalam bersama OpenAI untuk menghadirkan pengalaman AI yang semakin seamless dan terintegrasi.
Mendorong penerapan solusi AI lintas industri yang berdampak nyata, hingga mendukung kemajuan bangsa dengan pengembangan talenta AI.
Baca juga: Inovasi Produk dan Layanan Telkomsel Berdayakan Generasi Muda Digital
Baca juga: Telkomsel Hadirkan GraPARI Toboali, Layanan Digital Lebih Dekat untuk Warga Bangka Selatan
(TRIBUN LAMPUNG.CO.ID/rls)
Tags
Telkomsel
Berita Terkait: #Telkomsel
| Phoenix Crest Jacket Kolaborasi SIMPATI x Othman Bisa Dimiliki Eksklusif di MyTelkomsel |
|
|---|
| Gelar Tertinggi Grand Final Piala by.U 2025 Siap Diperebutkan 27 Juara Daerah |
|
|---|
| Inovasi Produk dan Layanan Telkomsel Berdayakan Generasi Muda Digital |
|
|---|
| Telkomsel Hadirkan GraPARI Toboali, Layanan Digital Lebih Dekat untuk Warga Bangka Selatan |
|
|---|
| Telkomsel Sabet Penghargaan Asian Technology Excellence Awards 2025 atas Inovasi Automation dan AI |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Promo-bundling-telkomsel.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.