Wanita Ini Tinggal Serumah dengan Suami, Tunangan, Plus 2 Pacar di Dekatnya
Cinta tak bisa dibagi tidak berlaku bagi perempuan ini.Sudah memiliki suami, tapi masih ada tunangan, bahkan dua pacar.
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Cinta tak bisa dibagi tidak berlaku bagi perempuan ini.
Meski sudah memiliki suami, si wanita tetap akur dengan tunangan bahkan ada juga kekasihnya.
Bahkan perempuan terapis berusia 44 tahun itu, hidup serumah dengan suami, tunangan, dan dua pacar.
Baca: 9 Tahun Curi Emas Sepotong Demi Sepotong, Pria Tua Ini Diganjar Hukuman Segini
Ia berharap orang lain dapat memahami orang-orang yang mengikuti praktik polyamory.
Polyamory adalah memiliki lebih dari satu hubungan dan berbeda, dari mempunyai lebih dari satu pasangan yang ilegal di Inggris.
Mary tertarik dengan polyamory ketika berusia 29 tahun.
Saat ini dia memiliki suami bernama Tim (43), tunangan bernama John (53) dan dua pacar bernama Michael (63) dan James (73).
Mary tinggal bersama Tim dan John dan dua pria lainnya yang tinggal di dekatnya.
Dia berkata bahwa dia punya banyak pacar dan monogami.
Memiliki lebih dari satu pasangan tidak pernah terlintas dalam pikirannya.
Pada usia dua puluhan, dia menikah dan menetap di Chorlton yang awalnya berniat untuk bersama suami seumur hidupnya.
Baca: Ternyata, Begini Nih Tipe Wanita yang Disukai Teuku Rassya, Berminat Daftar?
Ketika pernikahannya tidak berhasil, dia bertemu orang lain dan memulai hubungan monogami dengannya.
Ketika dia di sebuah klub malam, dia bertemu dengan seseorang yang memiliki lebih dari satu pasangan yang disebut 'polyamory' dan dia mulai mempelajarinya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/mary-tinggal-dengan-suami-tunangan-dan-kedua-kekasihnya_20180412_113714.jpg)