Tarif Ceramah Mamah Dedeh hingga Punya Rumah Fantastis, Bandingkan dengan Ustadz Somad dan Aa Gym

Tarif Ceramah Mamah Dedeh hingga Punya Rumah Fantastis, Bandingkan dengan Ustadz Somad dan Aa Gym

Penulis: Heribertus Sulis | Editor: Heribertus Sulis
Ustaz Abdul Somad, Aa Gym, dan Mama Dedeh 

Tarif Ceramah Mamah Dedeh hingga Punya Rumah Fantastis, Bandingkan dengan Ustadz Somad dan Aa Gym

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Mamah Dedeh, Ustadz Abdul Somad, dan Aa Gym merupakan sejumlah mana sosok penceramah kondang di Indonesia.

Masing-masing mereka memiliki ciri khasdalam menyampaikan ceramah.

Ustadz Abdul Somad dengan selingan cerita jenakanya. Aa Gym dengan pembahasan serius namun lengkap dan isnpiratif.

Baca: Sama-sama Terkenal, Beginilah Penampakan Rumah Mamah Dedeh, Ustaz Abdul Somad, & Aa Gym. Beda Banget

Namun sosok Mamah Dedeh juga tak kalah terkenalnya, gayanya yang ceplas ceplos membuatnya disukai banyak orang terutama kalangan ibu-ibu.

Mamah Dedeh salah satu dai yang punya nama di Tanah Air. 

Mamah Dedeh Punya Rumah Mewah, Inilah Sumber Uang Sang Penceramah, Bayaran Fantastis!
Mamah Dedeh Punya Rumah Mewah, Inilah Sumber Uang Sang Penceramah, Bayaran Fantastis! ()

Mamah Dedeh rutin tampil dengan suara khasnya di salah satu stasiun TV swasta tanah air.

Gaya bicara yang blak-blakan menjadi ciri khasnya. 

Wanita bernama asli Dedeh Rosidah ini juga dikenal hidup berkecukupan.

Hampir tidak pernah terekspos, rupanya Mamah Dedeh memiliki rumah mewah bernuansa emas.

Ya, hampir semua perabotan dalam rumahnya dipenuhi dengan warna emas.

Dilansir TribunSolo.com dari saluran YouTube Good Friend, Alvin selaku pembawa acara diajak Mamah Dedeh menyusuri rumahnya.

Tampak perabotan, seperti almari, lampu gantung hingga banyak pernak-pernik di rumahnya serba emas. 

Ternyata ada alasan di balik pemilihan warna tersebut.

Menurut Mamah Dedeh, hal itu terinspirasi ketika ia beberapa kali berkunjung ke Palembang.

Sumber: Tribun Timur
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved